Jangan Remehkan Anemia

Jangan Remehkan Anemia - Sering merasa pusing dan pandangan berkunang-kunang? Itu adalah dua di antara beberapa gejala anemia atau kurang darah. Seringkali, karena gejalanya ringan banyak wanita yang mengabaikan keluhan ini. Perlu Anda tahu, jika tidak diobati, masalah anemia dapat menjadi kondisi berbahaya yang memicu berbagai penyakit.

Kebanyakan orang yang menderita anemia memiliki gejala sama, kelelahan, lemah, pusing, dan kulit pucat. Jaringan tubuh dari penderita penyakit kurang darah ini akibat pasokan oksigen untuk tubuh tidak ideal, sehingga menimbulkan tanda atau gejala yang menganggu aktivitas.

Tapi jangan khawatir, ada cara untuk mencegah timbulnya masalah kurang darah, seperti dikutip All Womens Talk berikut ini:

Perbanyak makanan kaya zat besi

Zat besi bisa diperoleh dari makanan hewani dan sayuran. Contoh makanan kaya zat besi antara lain, tiram, hati, kerang, kalkun, sarden, udang, daging sapi, sereal, lentil, biji labu, dan kacang-kacangan.

Kurangi minum teh dan kopi

Studi menunjukkan, teh dan kopi menghambat penyerapan asupan zat besi dalam tubuh. Teh sangat tinggi tingkat polyphenolnya, sehingga menghambat penyerapan zat besi. Penurunan penyerapan zat besi bisa mencapai 70 persen jika konsumsi teh terlalu banyak, dan 40 persen akibat konsumsi kopi. Bahkan kopi pekat bisa mengurangi penyerapan zat besi sebesar 50 persen.


Suplemen zat besi

Dosis harian yang direkomendasikan untuk mengonsumsi suplemen zat besi untuk wanita berusia antara 14-18 tahun adalah 15mg. Sedangkan pada wanita usia 19-50 tahun, dosis ditambah 3mg. Pada wanita hamil dianjurkan konsumsi dosis lebih tinggi, antara 17-22mg, sementara ibu menyusui harus dikurangi sedikit menjadi 15mg. Dan, untuk wanita usia 50 tahun ke atas dianjurkan untuk mengonsumsi 8 mg sehari.

Monitor siklus haid

Wanita yang mengalami pendarahan berat selama siklus haid bisa menjadi anemia. Untuk itu, penting mengawasi siklus haid, karena perdarahan hebat bisa menyebabkan Anda kekurangan zat besi. Jika pendaharan terlalu banyak, dan menyebabkan lemas selama haid sebaiknya perbanyak makanan kaya zat besi, atau konsultasi ke dokter untuk menentukan dosis tepat suplemen yang akan dikonsumsi.

Minum jus jeruk

Vitamin C membantu tubuh menyerap zat besi dengan baik. Jika tak suka mengonsumsi buah utuh, jus jeruk bisa menjadi sumber vitamin C yang baik untuk tubuh.

Berhati-hati saat memasak makanan

Memasak makanan terlalu matang dan menggunakan banyak air bisa mengurangi kandungan zat besi yang ada dalam sayuran dan bahan makanan yang Anda masak. Makin banyak air yang Anda gunakan untuk memasak makanan, makin banyak zat besi akan ada dalam air yang Anda buang. Usahakan mengolah makanan dalam suhu serendah mungkin agar nutrisi makanan tak hilang.

Bayi juga bisa alami anemia

Bayi yang diberi ASI memiliki risiko lebih rendah mengembangkan anemia, karena tingginya kandungan zat besi dalam ASI. Untuk itu berikan selalu ASI untuk si buah hati.

Sumber: http://www.kaskus.us/showthread.php?t=6464820

Cara Alami Basmi Ketombe

blog-apa-aja.blogspot.com

Cara Alami Basmi Ketombe - Haduh...ketombe. Jelas semua orang pasti punya ketombe di rambutnya. Aku juga, bahkan banyak...haha Untuk itu kali ini aku mau membagikan tips nih untuk membasi ketombe. Yuk kita lihat bareng-bareng di bawah ini.

Ketombe adalah suatu kondisi medis yang cukup serius. Serpihan putih tersebar di kulit kepala suatu hal yang menjengkelkan. Bayangkan jika sedang dalam pertemuan penting, anda harus menggaruk-garuk kepala gara-gara ketombe.
Bagaimana anda bisa menikmati kencan dan makan malam jika di punggung anda bertabur serpihan ketombe? Atau jika anda sedang makan siang dengan atasan lalu saat anda membungkukkan badan terlihat sebuk putih di rambut anda. Hal itu tentu tak ingin menimpa anda.

Bila anda ternyata bermasalah dengan ketombe, sebenarnya ada cara mengatasinya secara alami. Ketombe dapat hilang dari kehidupan anda dengan beberapa cara berikut ini :

1. Gosokkan lemon ke kulit kepala , gosokkan secara sistematis. Dan pastikan tidak ada yang dibiarkan ada yang belum tergosok. Lakukan setenga jam sebelum keramas. Hal ini lebih efisien dilakukan saat waktu luang di rumah.

2. Pijat rambut anda dengan minyak kelapa murni (virgin coconut oil) dan biarkan untuk sementara waktu. Perawatan dengan dengan minyak kepala memiliki sifat anti jamur. Untuk meningkatkan efisiensi pengobatan ini, tutup kepala anda dengan handuk panas. Semakin lama menutupnya, maka pengobatannya akan lebih efektif.

3. Gunakan fenugreek (methi) untuk membersihkan ketombe. Rendam dua sendok makan biji fenugreek dalam air lalu diamkan semalaman. Biji fenugreek akan lebih lembut pada keesokkan harinya. Keesokkan harinya, hancurkan lalu oleskan pada rambut anda dan diamkan selama 20 menit lalu dibilas.

4. Pengobatan dengan handuk hangat bisa anda coba. Rendam handuk dengan air hangat lalu peras. Gunakan handuk itu untuk menutupi rambut anda dan biarkan selama sepuluh menit.

5. Gunakan larutan air dan cuka . Ambil satu sendok makan cuka dan campurkan dengan enam sendok makan air. Simpan campuran ini selama satu malam. Dan saat paginya ketika anda ingin keramas, campurkan campuran cuka tersebut dengan shampoo herbal yang baik.

6. Minum air mineral yang cukup. Dengan meminum air yang mengandung mineral yang cukup, akan membantu anda mengatasi ketombe.

7. Memijat kepala saat keramas . Pijatlah rambut anda secara lembut dan menyeluruh dari leher sampai kepala. Ini bisa membantu meningkatakan sirkulasi darah dan menghilangkan serpihan ketombe yang telah terakumulasi pada kulit kepala anda.

Jika anda mempunyai masalah ketombe yang cukup serius, anda butuh kesabaran dalam melakukan cara tersebut. Tak mungkin masalah ketombe hilang dalam waktu semalam. Namun upaya menggabungkan shampoo dengan bahan alami akan lebih membantu menghilangkan ketombe anda dalam jangka panjang. Tetapi, jika masalah ini terus berlanjut dan tak kunjung hilang, anda tidak perlu berfikir panjang untuk berkonsultasi ke dokter.

Semoga dengan postingan mengenai Cara Alami Basmi Ketombe bisa bermanfaat... ^_^

100 Orang orang Jenius di dunia

100 Orang-orang Jenius di dunia - Berikut adalah daftar 100 orang-orang jenius di dunia. Apakah ada namamu?? ^_^

http://argiant.files.wordpress.com/2009/10/genius1.gif?w=330&h=3001.Leonardo da Vinci Universal Genius,asal Italy, IQ 220
2.Johann Wolfgang von Goethe -- Germany 210
3.Gottfried Wilhelm von Leibniz -- Germany 205
4.Emanuel Swedenborg -- Sweden 205
5.William James Sidis -- USA 200
6.Kim Ung-Yong -- Korea 200
7.Thomas Wolsey Politician England 200
8.Hugo Grotius Writer Holland 200
9.Sir Francis Galton Scientist & doctor England 200
10.John Stuart Mill Universal Genius England 200

11.Christopher Langan Bouncer & scientist & philosopher USA 195
12.Sarpi Councilor & theologian & historian Italy 195
13.George H. Choueiri A.C.E Leader Lebanon 195
14.Blaise Pascal Mathematician & religious philosopher France 195
15.Ludwig Wittgenstein Philosopher Austria 190
16.Phillipp Melanchthon Humanist & theologian Germany 190
17.PierreSimon de Laplace Astronomer & mathematician France 190
18.Philip Emeagwali Mathematician Nigeria 190
19.William Pitt (the Younger) Politician England 190
20.Voltaire Writer France 190
21.Albrecht von Haller Medical scientist Switzerland 190
22.George Berkeley Philosopher Ireland 190
23.Garry Kasparov Chess player Russia 190
24.Sir Isaac Newton Scientist England 190
25.Friedrich von Schelling Philosopher Germany 190
26.Arnauld Theologian France 190
27.Bobby Fischer Chess player USA 187
28.Marilyn vos Savant Writer USA 186
29.Galileo Galilei Physicist & astronomer & philosopher Italy 185
30.Joseph Louis Lagrange Mathematician & astronomer Italy/France 185
31.Ren Descartes Mathematician & philosopher France 185
32.Lord Byron Poet & writer England 180
33.David Hume Philosopher & politician Scotland 180
34.John H. Sununu Chief of Staff for President Bush USA 180
35.James Woods Actor USA 180
36.Madame de Stael Novelist & philosopher France 180
37.Charles Dickens Writer England 180
38.Thomas Chatterton Poet & writer England 180
39.Alexander Pope Poet & writer England 180
40.Buonarroti Michelangelo Artist, poet & architect Italy 180
41.Benjamin Netanyahu Israeli Prime Minister Israel 180
42.Arne Beurling Mathematician Sweden 180
43.Baruch Spinoza Philosopher Holland 175
44.Johannes Kepler Mathematician, physicist & astronomer Germany 175
45.Immanuel Kant Philosopher Germany 175
46.Robert Byrne Chess Player Irland 170
47.Johann Strauss Composer Germany 170
48.Hypatia Philosopher & mathematician Alexandria 170
49.Richard Wagner Composer Germany 170
50.Andrew J. Wiles Mathematician England 170
51.Sofia Kovalevskaya Mathematician & writer Sweden/Russia 170
52.Dr David Livingstone Explorer & doctor Scotland 170
53.Donald Byrne Chess Player Irland 170
54.Martin Luther Theorist Germany 170
55.Judith Polgar Chess player Hungary 170
56.Plato Philosopher Greece 170
57.George Friedrich H?ndel Composer Germany 170
58.Raphael Artist Italy 170
59.Felix Mendelssohn Composer Germany 165
60.Truman Cloak -- -- 165
61.JohnLocke Philosopher England 165
62.Ludwig van Beethoven Composer Germany 165
63.Charles Darwin Naturalist England 165
64.Carl von Linn Botanist Sweden 165
65.Johann Sebastian Bach Composer Germany 165
66.James Watt Physicist & technician Scotland 165
67.Friedrich Hegel Philosopher Germany 165
68.Wolfgang Amadeus Mozart Composer Austria 165
69.Jola Sigmond Teacher Sweden 161
70.Dolph Lundgren Actor Sweden 160
71.Bill Gates CEO, Microsoft USA 160
72.Albert Einstein Physicist USA 160
73.George Eliot (Mary Ann Evans) Writer England 160
74.Paul Allen Microsoft cofounder USA 160
75.Nicolaus Copernicus Astronomer Poland 160
76.Joseph Haydn Composer Austria 160
77.Benjamin Franklin Writer, scientist & politician USA 160
78.James Cook Explorer England 160
79.Stephen W. Hawking Physicist England 160
80.Sir Clive Sinclair Inventor England 159
81.Honor de Balzac Writer France 155
82.Anthonis van Dyck Artist Belgium 155
83.Miguel de Cervantes Writer Spain 155
84.Ralph Waldo Emerson Writer USA 155
85.Rembrandt van Rijn Artist Holland 155
86.Jonathan Swift Writer & theologian England 155
87.Sharon Stone Actress USA 154
88.John Quincy Adams President USA 153
89.George Sand Writer France 150
90.Rousseau Writer France 150
91.Jayne Mansfield -- USA 149
92.H. C. Anderson Writer Denmark 145
93.Bonaparte Napoleon Emperor France 145
94.Richard Nixon Ex-President USA 143
95.Hjalmar Schacht Nazi officer Germany 143
96.Adolf Hitler Nazi leader Germany 141
97.Shakira Singer Colombia 140
98.Hillary Clinton Ex-President wife USA 140
99.Geena Davis Actress USA 140
100.Jean M. Auel Writer Canada 140

source: woamu.blogspot.com

sekian dan semoga bermanfaat :)